baca selengkapnya..
Monday, May 18, 2009
Akad Kredit Rumah

Alhamdulillah...
Itu yang bisa kami bilang saat ini. Apalagi saat dokumen akad kredit rumah kami di Permata Cimanggis akhirnya terealisasi.
Tepatnya 14 May 2009, saya dan suami tanda tangan di depan notaris dan di Bank.
Urusannya juga tidak banyak masalah.
Tapi memang banyak banget pakai materai! Sampe 22 biji loh! Gile bener...
Kami berempat hari itu. Pertama, cek dokumen dulu ke Notaris.
Sampe soal letak fotokopi KTP Suami Istri jg mesti bener. hehhee...
Kami diminta membawa:
Fotocopy dan Asli KK
Fotocopy dan Asli KTP
Fotocopy dan Asli Surat Nikah (fotocopynya mulai dari foto sampe ttd suami looh!
Fotocopy dan Asli NPWP
Biaya Notaris dan penaikan SHM -->dibayar tunai
Materai..lebih kurang 15 biji.

Diatas itu baru di notaris looh...
Lanjut di Bank BNI nya:
1. Slip Gaji Asli
2. Copy rekening koran (yang ada transferan gajinya 3 bulan terakhir)
3. Buku Tabungan Taplus yang sudah ada saldo sesuai yang ada di SPK
4. NPWP
5. KK
6. KTP
7. Materai lagi (+/- 7)

Pengecekan selesai, trus tanda tangan deh...klausul-klausulnya.
Sebelumnya pihak BNI jg membacakan dan menjelaskan satu-satu pasal yang ada di situ.
Open questions kok...jadi kalo gak ngerti nanya aja.
Cukup lancar semua prosesnya, Alhamdulillah...
Mulai dari datang ke Notaris jam 9:30 kelar semuanya jam 12:30pm.
Laper deh nyerang, langsung deh kita-kita makan.
Notarisnya binun, karena yang akad kredit kok udah pada akrab gitu.
Langsung deh kita ceritain, kita senasib sepenanggungan nungguin akad ampe setahun lebih.
Jadiii....My home...I'll come to you soon!
Duuh...senangnya!
My friends in PC, sambut doong kedatanganku niiih...:D *GR mode on*
posted by fsusanti @ Monday, May 18, 2009   3 comments
website metrics
about me
My Photo
Name:
Location: Jakarta, Indonesia

Just an Ordinary Women, who still trying reaching her dreams.

Yang Baru-baru
Archives
Shout Box
Links
Friendz of Mine
Kelas Menulis
  • Kelas Menulis-Hasyim
  • Kelas Menulis-Jonru
  • Kelas Menulis-Anung
  • Kelas Menulis-Awi
  • Kelas Menulis-Hanok/Iyas
  • Kelas Menulis-Leni
  • Kelas Menulis-Lily
  • Kelas Menulis-Maya
  • Kelas Menulis-Meu
  • Kelas Menulis-Ning Harmanto
  • Kelas Menulis-Rina
  • Kelas Menulis-Sya
  • Kelas Menulis-Tati
  • Kelas Menulis-Tina
  • Kelas Menulis-Yuyun
  • THANK YOU FOR VISITING THIS WEBSITE. BE A GOOD MOSLEM WHEREVER and WHENEVER YOU ARE

    Subscribe to PermataCimanggis
    Powered by groups.yahoo.com

    Powered by 

Blogger

    Template by
    Free Blogger Templates
    © SANTI